Desain Dan Manfaat Aplikasi Canva

Desain Dan Manfaat Aplikasi Canva

Seobaru.com– Canva adalah sebuah platform dan juga aplikasi desain grafis yang Memudahkan  pengguna untuk membuat konten berbentuk visual, bagi  sobat yang tertarik pada kesempatan kali ini admin akan mengulas tentang Desain dan manfaat aplikasi canva.

Konten yang dapat di buat dari aplikasi canva contohnya seperti membuat  poster digital, presentasi , logo , dan berbagai desain untuk di posting di berbagai media sosial seperti instagram, facebook dan lainnya.

Aplikasi canva dapat kamu gunakan langsung  melalui situsnya dengan menggunakan  komputer atau laptop, selain itu juga bisa dengan cara download aplikasi canva di HP android atau IOS. Dengan cara membuat akun dan itu semua gratis.

Namun jika kamu merasa butuh fitur yang lebih banyak dan menarik, seperti mengunakan Poto -poto yang hanya bisa diakses dengan akun yang berbayar , kamu bisa daftar akun canva pro dengan harga berlangangan setiap bulan sesuai ketentuannya.

Desain Aplikasi Canva

Kelebihan aplikasi Canva sesuai dengan slogannya yaitu creating  designs for  everityng yaitu membuat desain untuk segala suatu. Hampir semua halYang memerlukan desain bisa kamu buat mengunakan aplikasi ini.

Canva juga mudah digunakan walau oleh pemula, aplikasi ini mempunyai dua versi berbayar dan gratis akan tetapi fitur-fitur juga tersedia dengan yang ada pada persi gratis, namun jika anda ingin yan g lebih menarik lagi bisa dengan berbayar.

Manfaat Aplikasi Canva

Ada bermacam-macam desain yang bisa di buat dari aplikasi canva. Yaitu kelebihan dari aplikasi lainnya canva dapat membuat desain online diantaranya:

Logo

Salah satu hal terpenting dalam pembangunan online presence bagi toko online, blog ataupun seorang penyuluh atau suatu organisasi adalah adanya logo.Dengan aplikasi canva kamu dapat membuat logo sendiri disana terdapat beberapa tempelat untuk membuat logo yang unik Anda tinggal menyesuaikannya sesuai kreteria.

Poster

Pada aplikasi canva juga anda bisa membuat poster yang unik misalnya membuat poster untuk sebuah produk, jasa, iklan atau poster untuk suatu acara itu akan sangat mudah

Infografik

Infografik biasa digunakan untuk menyelingi sebuah artikel blog agar tampak menarik, walaupun membuat infografik sangat sulit, namun dengan menggunakan aplikasi canva akan sangat mudah membuatnya.

Newsletter

Newsletter adalah istilah dalam marketing daftar teknik pemasaran dengan aplikasi canva dapat memudahkan dan menghemat waktu dalam pembuatannya.

Konten Di Media Sosial

Dengan canva anda dapat membuat  konten visual seperti poster digital dan dapat menggunggahnya di beberapa akun media sosial disana anda dapat menambahkan bebrapa fitur menarik seperti merubah bentuk tulisan, desain juga dapat menambahkan poto.

Thumbnail youtube

Gambar yang mewakili video yang di unggah di youtube adalah thumbnail dengan memakainya dapat membuat video tersebut tampak menarik dengan canva Anda dapat membuatnya dengan sangat unik.

Desain Kemasan Produk

Dengan aplikasi canva Anda dapat membuat berbagi desain produk mulai dari label botol karton dan lainnya. Juga dapat menambahkan poto sesuai keinginan Anda

Invoice

Untuk Invoice di dunia maya pun anda dapat menggunakannya yaitu rincian pembayaran dari pembeli, untuk membedakan invoice toko anda dengan toko lainnya anda dapat dengan mudah membuatnya pada aplikasi canva.

Penutup

Demikian ulasan pada artikel kali ini tentang desain dan manfaat aplikasi canva, semoga bermanfaat, sekian dan terimakasih untuk kembali berkunjung ke seobaru.com

You May Also Like

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *