Seobaru.com – Hallo sobat seo, jumpa lagi bersama admin yang selalu memberikan informasi yang menarik dan terupdate. Pada kesempatan kali ini Admin akan membahas sedikit ulasan tentang Cara Mudah Download Video TikTok Tanpa Watermak .
Seperti yang kita ketahui, TikTok menjadi salah satu aplikasi yang sekarang ini banyak digunakan. Dalam aplikasi ini banyak video menarik dan menghibur di dalamnya. Maka dari itu tidak heran jika TikTok menjadi salah satu aplikasi yang populer.
Video TikTok juga sangat mudah untuk dibagikan kepada pengguna lainnya. Namun biasanya, video yang dibagikan menampilkan watermak dan nama akun TikTok. Watermak sendiri merupakan sebuah logo dan nama pengguna yang berpungsi kepemilikan sebuah konten atau hak cipta.
Nah, seringkali hal itu dianggap mengganggu oleh sebagian pengguna, sehingga perlu untuk menghilangkannya. Berikut ini adalah cara mendownload video TikTok tanpa watermak yang bisa kalian coba yaitu sebagai berikut :
- SnapTik
Cara yang pertama adalah dengan menggunakan SnapTik. Snaptik yaitu website untuk mengunduh video TikTok tanpa watermak dengan sangat mudah. Ini dia caranya:
- Pertama, buka aplikasi TikTok , kemudian temukan video yang ingin kamu download
- Selanjutnya, copy link video tersebut dengan mengklik ikon share yang ada pada bagian sebelah kanan video
- Setelah itu, buka snaptik ap, lalu paste link video TikTok
- Terakhir klik opsi download dan selesai
2. SaveTik
Situs online yang selanjutnya yang bisa kamu gunakan untuk mengunduh video Tiktok tanpa watermak yaitu saveTik. Berikut ini caranya:
- Buka aplikasi TikTok terlebih dahulu
- Kemudian cari video yang akan kamu unduh, lalu klik ikon share dan copy link dari video tersebut
- Setelah itu buka situs saveti.ubixlo.com pada browser yang kamu gunakan
- paste link yang sudah kamu copy pada kolom yang tersedia
- Selanjutnya klik unduh untuk menyimpan video tersebut
- Terakhir klik ikon simpan video atau simpan video HD untuk menyimpan video TikTok
3. Savefrom.net
Pasti kebanyakan dari kalian sudah mengetahui tentang situs savefrom.net ini, nah situs ini selain dikenal untuk mengunduh video dari Youtube. Ternyata, savefrom juga bisa kamu gunakan untuk mengunduh video dari TikTok lho sobat. Berikut ini caranya :
- Buka aplikasi TikTok dan pilih video yang ingin kamu unduh
- Selanjutnya copy link video tersebut dengan cara buka menu share
- Buka laman savefrom.net pada browser
- Paste link tersebut pada kolom yang tersedia
- Terakhir klik download dan tunggu sampai semua proses unduhan selesai
Akhir Kata
Demikian itulah yang bisa Admin sampaikan terkait dengan Cara Mudah Download Video TikTok Tanpa Watermak semoga informasi ini bisa bermanfaat untuk kalian semuanya, sekian dan terimakasih sudah berkunjung.